Selasa, 17 Februari 2009

Teater Nusantara

Pengantar Seni Teater

Teater adalah istilah dari derama, tetapi dalam perngertian yang lebih luas teater ialah proses pemilihan teks atau naskah (kala ada). Proses penjadian derama ke teater disebut "proses teater" atau disingkat "berteater". Teater berasal dari kata theatron yang diturunkan dari kata theaomai (bahasa Yunani) yang artinya takjub melihat atau memandang.

Teatar bisa diartikan dengan dua cara, yaituh

  1. Dalam arti sempit, teater bisa diartikan sebagai drama ( kisah hidup dan kehidupan manusia yang diceritakan di atas pentas, disaksikan orang banyak dan didasrkan pada naskah yang tertulis)
  2. Dalam arti luas, teater adalah segala tontonan yang dipertunjukan di depan orang banyak

Unsur-unsur seni pertujukan

  1. Cerita
  2. Pelaku atau pemain
  3. Panggung atau tempat
  4. Penonton (Audience)
  5. Sutradara (Director)

Unsur-unsur Seni Teater

  1. Gerakan
  2. Tata pakaian atau busana
  3. Tata rias
  4. Tata panggung
  5. Tata sinar atau tata lampu
  6. Tata bunyi

Bentuk Teater

  1. Teater yang lahir di dalam lingkungan desa
  2. Teater yang lahir di keraton
  3. Teater yang tumbuh di kota-kota
  4. Teater yang diberi predikat moderen atau kontemporer

Pengelompokan Jenis dan Bentuk Teater Tradisi

  1. Teater daerah sebagai sarana upacara
  2. Teater daerah sebagai hiburan
  3. Teater daerah serbagai media komunikasi
  4. Teater daerah sebgai pengucapan sejarah

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar